Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Outfit Office Look ala Yuki Kato, Cocok untuk Tampilan Simple

Syifa Fauziah , Jurnalis-Rabu, 17 April 2024 |06:03 WIB
5 Outfit Office Look ala Yuki Kato, Cocok untuk Tampilan Simple
Yuki Kato. (Foto: Instagram)
A
A
A

Stunning dengan kemeja putih

Yuki Kato

Memakai kemeja putih dan jeans memang selalu membuat tampilan menjadi lebih stylish. Anda bisa padukan tampilan dengan loafer warna putih. Percantik tampilan Anda dengan makeup natural dan lipstik merah merona.

Anggun pakai midi dress

Yuki Kato

Untuk tampilan yang lebih feminin saat ke kantor, Anda bisa pakai midi dress warna hitam. Padukan tampilan Anda dengan shoulder bag hitam dan flatshoes. Style Anda makin tampak anggun. 

(Martin Bagya Kertiyasa)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement