Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

8 Cara Mengatasi Sakit Punggung saat Hamil, Bumil Wajib Cobain

Asthesia Dhea Cantika , Jurnalis-Kamis, 29 September 2022 |11:38 WIB
8 Cara Mengatasi Sakit Punggung saat Hamil, Bumil Wajib Cobain
Ilustrasi Nyeri Punggung (Foto: Shutterstock)
A
A
A

3. Luangkan Waktu Istirahat

Jika Anda berdiir sepanjang hari, cobalah untuk istirahat siang dengan berbaring sementara mengganjal perut dengan bantal/

4. Sadarilah gerakan yang membuat rasa sakit lebih buruk.

Jika Anda memiliki nyeri panggul, cobalah untuk membatasi kegiatan seperti naik tangga dan hindari kegiatan ekstrem yang berhubungan dengan pinggul atau tulang belakang.

5. Pakailah sepatu yang nyaman dan hindari hak tinggi

Sepatu hak tinggi akan meningkatkan kemungkinan Anda tersandung dan jatuh. Biasakan menekuk dari lutut dan mengangkat benda dari posisi berjongkok untuk meminimalisir stres pada punggung Anda.

6. Kompres hangat atau dingin

Berendam air hangat, menempelkan botol yang berisi air hangat, dan kompres menggunakan es atau air dingin dapat membantu mengurangi nyeri.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement