Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kembali ke Indonesia, Miss World 2023 Krystyna Pyszkova: Tempat Bahagiaku

Ayu Utami Anggraeni , Jurnalis-Selasa, 28 Mei 2024 |11:30 WIB
Kembali ke Indonesia, Miss World 2023 Krystyna Pyszkova: Tempat Bahagiaku
Miss World 2023 Krystyna Pyszkova di Indonesia, (Foto: MPI/ Arif Julianto)
A
A
A

"Kamu selalu membuatku takjub dengan kehangatan masyarakatnya. Bersyukur atas kesempatan lain untuk menjelajahi dan merasakan semua yang ditawarkan negara luar biasa ini," serunya.

Kedatangan Miss World 2023 Krystyna Pyszkova ke Indonesia dalam rangka adanya malam penobatan Miss Indonesia 2024 yang akan digelar pada Rabu (29/5/2024) malam. Sebagai Miss World yang tengah menjabat, Krystyna akan menjadi tamu spesial bersama Miss Indonesia 2022 Audrey Vanessa di malam nanti untuk proses crowning ke pemenang Miss Indonesia 2024.

(Rizky Pradita Ananda)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement