Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Tanggal 16 Juni Memperingati Hari Sayuran Segar Sedunia, Begini Sejarahnya

Novie Fauziah , Jurnalis-Jum'at, 16 Juni 2023 |05:00 WIB
Tanggal 16 Juni Memperingati Hari Sayuran Segar Sedunia, Begini Sejarahnya
16 Juni Hari Sayuran Segar Sedunia (Foto: WhenisCalendars)
A
A
A

Petani di pedesaan North Dakota berkumpul pada musim semi tahun 1992 untuk membahas masa depan pertanian dan keluarga mereka. Mereka ingin beralih dari pertanian konvensional, yang ditandai dengan penggunaan bahan kimia pertanian dan budidaya tanah untuk pengendalian vegetasi, ke sistem yang akan menggunakan lebih sedikit polusi kimia dan bahan bakar fosil.

Kemudian di seperempat lahan mereka, para petani memutuskan untuk berhenti menggunakan pestisida kimia, herbisida, fungisida, dan pupuk. Sebaliknya, mereka mengandalkan rotasi tanaman yang rumit, tanaman penutup, pupuk kandang, dan kompos untuk kesuburan.

Nah dari paparan sejarah tersebut berkaitan dengan nilai gizi yang ada di dalam sayuran tersebut. Sementara sumber mikronutrien terbesar yang penting untuk metabolisme, pertumbuhan, perkembangan, dan pencegahan penyakit adalah sayuran segar.

(Helmi Ade Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement