Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Inspirasi Outfit Bukber ala Raisa Andriana, Nyaman dan Stylish!

Syifa Fauziah , Jurnalis-Minggu, 26 Maret 2023 |09:00 WIB
5 Inspirasi Outfit Bukber ala Raisa Andriana, Nyaman dan Stylish!
Outfit Bukber ala Raisa Andriana (Foto : Instagram/@raisa6690)
A
A
A

4. Tile Tunic

Outfit Bukber ala Raisa

Kalau acara bukber kamu lebih formal, bisa memilih memakai atasan tile tunic dengan model kancing di depan. Atasan itu bisa dipadu padankan dengan celana hitam. Jangan lupa menambahkan anting untuk menambah kesan elegan.

5. Anggun pakai rok

Outfit Bukber ala Raisa

Kalau kamu ingin tampil beda dan anggun pakai rok, bisa memadu padankan pleated skirt berbahan leather warna hitam dengan atasan biru dongker yang dimasukan ke dalam rok. Jangan lupa membawa tas warna hitam dan pakai high boots untuk membuat gaya kamu lebih nyentrik.

(Helmi Ade Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement