Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Viral Burung Camar Curi Makanan dari Mulut Remaja, Korban Lari hingga Trauma

Aliefa Khaerunnisa Salsabila , Jurnalis-Rabu, 14 Juli 2021 |15:02 WIB
Viral Burung Camar Curi Makanan dari Mulut Remaja, Korban Lari hingga Trauma
Remaja terkejut saat seekor burung camar menyambar makanan dalam mulutnya (Foto: TikTok)
A
A
A

McGill mengungkapkan bahwa bungkusan berisi makanan itu terpaksa dibuangnya. Insiden yang menimpa McGill lantas memancing komentar dari para netter.

"Burung camar di Greenock adalah jenis yang berbeda," tulis seorang TikToker.

"Saya akan mengamuk," timpal warganet lainnya.

(Rizka Diputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement