Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

7 Cara Sederhana Menjaga Diri Tetap Fit dan Bugar Selama Pandemi

Sellva Brilliancy Fernando , Jurnalis-Jum'at, 26 Maret 2021 |11:37 WIB
7 Cara Sederhana Menjaga Diri Tetap Fit dan Bugar Selama Pandemi
Olahraga salah satu cara menjaga tubuh tetap fit dan bugar selama pandemi. (Foto: Senivpetro/Freepik)
A
A
A

5. Tetap aktif

Mungkin pandemi ini telah mengubah jadwal olahraga di luar ruangan. Buatlah rencana latihan di dalam rumah saja dan konsisten melakukannya.

Baca juga: Perawatan Gigi Penting saat Pandemi Covid-19, Ini Alasannya 

6. Nikmati cuaca

Penelitian menunjukkan bahwa ketika orang berada di luar ruangan, detak jantung dan tekanan darah meningkat. Luangkan waktu sejenak untuk berada di luar ruangan.

7. Bersyukur

Temukan waktu setiap hari untuk merenungkan beberapa hal yang membuat bahagia. Bersyukur dan selalu positif dapat membantu berkembang dalam hidup yang sehat.

(Hantoro)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement