Tetap Fokus! Ini 4 Tips Berkendara di Hari Pertama Kerja

Mei Sada Sirait, Jurnalis
Senin 05 Januari 2026 18:21 WIB
Tetap Fokus! Ini 5 Tips Berkendara di Hari Pertama Kerja. (Foto: Freepik)
Share :

3. Periksa Kondisi Kendaraan
Memeriksa kondisi kendaraan juga perlu dilakukan. Kendaraan yang lama tidak digunakan selama liburan perlu dicek kembali. Pastikan rem, ban, lampu, oli, dan bahan bakar dalam kondisi baik sebelum berangkat.

4. Jaga Konsentrasi dan Kendalikan Emosi
Menjaga konsentrasi dan mengendalikan emosi juga penting. Perasaan malas atau belum siap bekerja bisa memengaruhi fokus. Hindari berkendara sambil melamun dan tetap jaga emosi agar tidak mudah terpancing situasi di jalan.

(Rani Hardjanti)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya