Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

4 Zodiak yang Dikenal Impulsif dan Bersikap Spontan

Kurniasih Miftakhul Jannah , Jurnalis-Minggu, 23 November 2025 |19:24 WIB
4 Zodiak yang Dikenal Impulsif dan Bersikap Spontan
4 Zodiak yang Dikenal Impulsif dan Bersikap Spontan (Foto: Freepik)
A
A
A

Aries berada di posisi berikutnya. Mereka terkenal cepat mengambil keputusan tanpa mempertimbangkan konsekuensinya. Contohnya, Aries bisa saja memutuskan hubungan secara tiba-tiba lalu menyesal belakangan. Kecintaan mereka pada adrenalin dan risiko membuat hidup terasa lebih seru, tetapi sisi negatifnya, mereka kerap berbicara tanpa pikir panjang sehingga dapat melukai perasaan orang lain.

Sagitarius

Sagitarius juga termasuk zodiak yang impulsif. Mereka sering terburu-buru dalam menentukan pilihan karena tidak suka keterikatan dan sangat mendambakan kebebasan. Mengikuti kata hati adalah prinsip utama mereka, meskipun kadang terlalu terburu-buru. Selain itu, Sagitarius dikenal tidak sabaran dan kadang kurang bijaksana saat membuat keputusan.

Gemini

Zodiak berikutnya adalah Gemini, yang terkenal memiliki dua sisi kepribadian. Ada kalanya mereka rasional dan berhati-hati, tetapi di saat lain mereka dapat bertindak spontan dan ceroboh. Perubahan suasana hati inilah yang membuat Gemini kerap mengambil keputusan yang akhirnya mereka sesali sendiri.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement