Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Bukan War Takjil, Para Suster Gereja Ini Ikut Berjualan Makanan Berbuka Puasa

Dharmawan Hadi , Jurnalis-Rabu, 27 Maret 2024 |20:10 WIB
Bukan War Takjil, Para Suster Gereja Ini Ikut Berjualan Makanan Berbuka Puasa
Para suster gereja di Sukabumi berjualan takjil, (Foto: MPI/ Dharmawan Hadi)
A
A
A

Mempersiapkan (takjil) untuk yang tidak sempat membuat atau masih di jalan, jadi kami berinisiatif berjualan untuk mempermudah umat Muslim berbuka puasa," ujar Suster Ferdinanda, kala diwawancara MNC Portal baru-baru ini.

Selain itu juga, lanjut Maria, kegiatan ini salah satu tujuannya juga untuk menjalin ikatan toleransi antar umat beragama. Biasanya para suster tidak berjualan takjil, melainkan membagikan makanan kepada masyarakat.

"Selain kita berbagi, untuk menjalin relasi dengan warga sekitar, kita mengadakan berbuka bersama, karena karyawan di sini kebanyakannya Muslim, lalu mengundang RT RW dan Ustad untuk memberikan tausiyah," pungkas Suster Ferdinanda.

(Rizky Pradita Ananda)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement