Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Resep Balsamic-Butter Salmon, Cocok untuk Isian Kebab

Martin Bagya Kertiyasa , Jurnalis-Kamis, 19 Oktober 2023 |18:30 WIB
Resep Balsamic-Butter Salmon, Cocok untuk Isian Kebab
Balsamic-Butter Salmon. (Foto: Eatingwell)
A
A
A

SALMON adalah salah satu ikan yang memiliki banyak kandungan gizi di dalamnya. Salmon pun dapat disajikan dengan berbaai cara, salah satunya adalah digabung dengan mentega atau yang biasa disebut butter salmon.

Balsamic-butter Salmon adalah hidangan salmon yang lembut dan bermentega dengan ukuran sekali gigit dan dilapisi dengan lapisan balsamic manis. Sajian ini dipanggang dan disajikan sebagai hidangan pembuka yang mudah, maupun digunakan sebagai salad atau isian kebab.

Nah, berikut resep Balsamic-butter salmon seperti dilansir dari laman Eating Well.

Bahan-bahan:

- 1 ponfillet salmon potong tengah, kupas kulitnya dan potong 1 inci

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement