Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Dampak Buruk Diet Vegan, Salah Satunya Risiko Stroke Meningkat

Dyah Ratna Meta Novia , Jurnalis-Sabtu, 12 Agustus 2023 |02:13 WIB
5 Dampak Buruk Diet Vegan, Salah Satunya Risiko Stroke Meningkat
Diet vegan. (Foto: Freepik)
A
A
A

4. Risiko Kerontokan Rambut

Diet vegan juga berisiko menyebabkan kerontokan rambut, akibat kekurangan zat besi, vitamin B dan zinc yang diperoleh dari daging. Sehingga, kamu yang melakukan diet vegan

bisa menggantinya dengan kavang kering atau sayuran hijau tua, serta beberapa suplemen pengganti.

5. Gangguan Kesehatan Mental

Dampak buruk diet vegan lainnya adalah gangguan kesehatan mental. Sebuah studi menujukkan bahwa pada pelaku diet vegan menunjukkan adanya peningkatan angka prevalensi gangguan depresi, gangguan kecemasan dan gangguan somatoform cukup tinggi.

Somatoform adalah gangguan pada seseorang yang mengalami nyeri atau lemas tanpa penyebab fisik yang jelas. Tapi, karena studi ini menggunakan prosedur pencocokan, hal itu tidak bisa dijelaskan oleh kondisi sosio-demografis pelaku diet vegan.

Oleh karena itu, bagi kamu yang hendak melakukan diet vegan sebaiknya berkonsultasi dengan dokter gizi, agar hasil dietnya berdampak positif bagi tubuh kamu, bukan justru berdampak buruk.

(Dyah Ratna Meta Novia)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement