Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Tips Mahasiswa Bisa Hemat Uang Bulanan, Biar Gak Langganan Makan Mi Instan

Chindy Aprilia Pratiwi , Jurnalis-Senin, 07 Agustus 2023 |12:33 WIB
5 Tips Mahasiswa Bisa Hemat Uang Bulanan, Biar Gak Langganan Makan Mi Instan
Tips hemat uang bulanan untuk mahasiswa, (Foto: Jcomp/Freepik)
A
A
A

3. Sering bawa bekal: Selain bisa meminimalisir pengeluaran, dengan membawa bekal juga membuat hidup jadi lebih mandiri, karena harus menyiapkan bahan-bahan makanan jadi bekal utuh yang siap untuk dibawa. Selain itu, tentunya jauh lebih sehat dibandingkan banyak jajan sembarangan asal kenyang di luar.

4. Selalu jaga kesehatan: Dengan mengonsumsi makanan yang berigizi, tidak jajan sembarangan, dan membiasakan untuk selalu minum air mineral dan vitamin, serta harus meluangkan waktu melakukan olaharaga ringan, agar hidup lebih teratur dan juga seimbang.

5. Potong uang transportasi: Pos ini biasanya memang biaya yang cukup besar, sebenarnya bisa gunakan opsi yang paling murah untuk jangka panjang. Misalnya, jika terbiasa naik ojek online ke sana ke mari, maka bisa beralih ke transportasi umum seperti bis atau kereta yang ongkosnya jauh lebih murah.

(Rizky Pradita Ananda)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement