OPOR ayam sering dihidangkan saat Lebaran, dan menjadi makanan wajib yang harus ada di meja. Untuk membuat opor ayam bahan utamanya adalah daging ayan itu sendiri dan santan.
Untuk menghadirkan cita rasa yang lebih menggugah selera, biasanya ditambahkan juga rempah-rempah, dalam proses memasaknya. Kali ini resep opor ayam ala chef Devina Hermawan sedikit berbeda dengan susu!
Seperti apa resepnya? Berikut ini adalah resep opor ayam dikutip dari akun YouTube Devina Hermawan, Minggu (9/4/2023).

Bahan marinasi:
1 ekor avam broiler 800 gr
1 ½ sdt garam
1 buah jeruk nipis
Bahan bumbu halus:
7 siung bawang putih