- Daun Parsley
Cara Membuat:
1. Tumis bawang bombay yang telah diiris tipis, jamur champignon yang telah dipotong-potong, jamur shitake, dan bawang putih yang dihaluskan.
2. Masukkan daun thyme, air, kaldu jamur, lalu aduk hingga tercampur rata.
3. Tambahkan krim, lalu masak hingga mendidih.
4. Blender rebusan jamur dengan sedikit mentega hingga mengental.