5. Anda sudah mengikuti gaya hidup sehat
Kunci untuk mempertahankan berat badan yang sempurna adalah dengan mengikuti gaya hidup sehat dan makan makanan yang tepat. Jika Anda sudah melakukan ini, wajar saja untuk berasumsi bahwa Anda sudah memiliki berat badan ideal.
Terkadang, menjadi sehat bukan berarti menurunkan berat badan, karena massa otot pun dapat menambah beberapa kilogram tubuh Anda. Tapi itu tidak berarti Anda kelebihan berat badan atau tidak sehat.
(Dyah Ratna Meta Novia)