Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Curiga Berselingkuh, Istri Beraksi Hadang Mobil Suami di Tengah Jalan

Leonardus Selwyn Kangsaputra , Jurnalis-Jum'at, 17 Juli 2020 |21:05 WIB
Curiga Berselingkuh, Istri Beraksi Hadang Mobil Suami di Tengah Jalan
Istri hadang mobil suami karena curiga selingkuh (Foto : republicworld)
A
A
A

Netizen @VParamaguru1 menulis: “Lihat, suaminya tidak keluar dari mobil. Permainan yang aman.”

Meskipun banyak masyarakat yang menganggap adegan itu lucu, tapi beberapa orang mengaku bersimpati kepada sang istri yang terluka secara emosional. Beberapa netizen lain juga memuji usaha polisi lalu lintas karena berusaha mengendalikan situasi.

Istri Hadang Suami

Menurut laporan berita lokal India, polisi lalu lintas mengeluarkan e-challan (denda) kepada wanita itu, karena meninggalkan kendaraannya di tengah jalan.

Selain itu sang wanita juga didakwa telah menghalangi lalu lintas, untuk mengejar suaminya. Polisi lalu lintas itu lantas membawa mereka bertiga, dan dua kendaraan yang digunakan ke kantor Polisi Gamdevi.

(Helmi Ade Saputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement