Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Viral Suster Katolik Jalan Kaki 73 KM demi Bagikan Masker ke Umat Muslim

Muhammad Sukardi , Jurnalis-Rabu, 03 Juni 2020 |08:35 WIB
Viral Suster Katolik Jalan Kaki 73 KM demi Bagikan Masker ke Umat Muslim
Suster di NTT bagikan masker kain. (Foto: Twitter/@kitabisa)
A
A
A

KEBAIKAN tak mengenal batas, siapa saja bisa melakukannya. Begitu mungkin yang ingin disampaikan Suster Katolik di NTT ini.

Ya, Suster Chrisanta memberikan kita semua contoh bahwa walau berbeda keyakinan, tetapi kepedulian pada sesama adalah nilai yang harus dimiliki siapapun.

suste

Aksinya ini viral di media sosial, akun Twitter @kitabisacom yang membagikannya. Suster Chrisanta diketahui memberikan masker buatannya sendiri ke warga Muslim di Desa Bea Ngencung, Manggarai Timur, NTT. Foto-fotonya dianggap menginspirasi.

Dilihat dari keterangan foto, Suster Chrisanta rela jalan kaki sejauh 73 KM untuk bisa tiba di desa yang ingin ia bantu. Jarak yang tidak dekat, apalagi ditembuh dengan jalan kaki.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement