Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Selamat, Indonesia Juara 1 Destinasi Wisata Halal Kelas Dunia

Dewi Kania , Jurnalis-Selasa, 09 April 2019 |17:36 WIB
Selamat, Indonesia Juara 1 Destinasi Wisata Halal Kelas Dunia
Indonesia juara 1 destinasi wisata halal kelas dunia (Foto:Ilustrasi/Asonihaus)
A
A
A

Pria dan Perempuan Salat Satu Saf di Kampanye Akbar Prabowo-Sandi, Ini Kata Ustadz

5 Penampilan Putra Sultan Brunei, Bikin Wanita Klepek-Klepek!

Dia menambahkan, pasar wisata halal bisa tumbuh cepat di Indonesia. Apalagi seiring tingkat pertumbuhan di dunia menjadi yang tercepat. Setiap daerah bisa mengembangkan destinasi wisata halal andalan turis lokal maupun mancanegara.

"Seiring dengan pasar wisata halal yang semakin bertumbuh dan berkembang, kami percaya bahwa laporan ini telah membuka peluang baru untuk segmen wisata halal," ujarnya.

Di kesempatan sama, Menteri Pariwisata RI Arief Yahya membuka kunci rahasia dalam meraih peringkat pertama. Tentunya berdasarkan kriteria strategis yakni akses, komunikasi, lingkungan, dan layanan.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement