Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

TERBUKTI, Teman Perempuan Bikin Murid Laki-Laki Punya Prestasi Cemerlang di Sekolah!

Muhammad Sukardi , Jurnalis-Senin, 13 November 2017 |10:50 WIB
TERBUKTI, Teman Perempuan Bikin Murid Laki-Laki Punya Prestasi Cemerlang di Sekolah!
Teman perempuan membuat murid laki-laki berprestasi cemerlang (Foto:Shutterstock)
A
A
A

 

JANGAN batasi pertemanan anak Anda. Sebuah studi menjelaskan bahwa anak laki-laki yang memiliki teman perempuan akan meningkatkan prestasi belajar di sekolah.

Salah satu hal yang terlihat dari studi tersebut adalah kinerja otak anak laki-laki akan menjadi lebih maksimal ketika ada perempuan di sekitarnya. Faktor hal tersebut terjadi terungkap bahwa anak perempuan memiliki tingkat konsentrasi dan motivasi yang lebih tinggi dibandingkan anak laki-laki. Makanya, ketika anak laki-laki di sekitarnya ada murid perempuan, dia akan secara tidak langsung termotivasi untuk sama baiknya dengan teman perempuannya.

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement