Wulan Guritno Ungkap Harapan ke Shalom Razade yang Jadi Kenyataan

Ravie Wardani, Jurnalis
Minggu 30 Maret 2025 14:34 WIB
Wulan Guritno dan Shalom Razade. (Foto: IG Pribadi)
Share :

"Kan ibunya rada-rada jutek, biar anaknya enggak kayak ibunya, gitu. Shaloom itu kan artinya Salam," tegas Wulan. 

Seiring pertumbuhan Shalom, Wulan merasa harapannya mulai menjadi kenyataan. Dua pun merasa bahagia sekaligus takjub dengan kekuatan doa seorang ibu kepada anaknya. 

"Ternyata benar, memang doa itu beneran deh, jadi tuh si Shalom tuh ramah, ke mana-mana tuh senyum, nyapa orang," pungkasnya.

(Qur'anul Hidayat)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya