Pesan Malaikat Hari Ini, Jadilah Dirimu Sendiri

, Jurnalis
Selasa 07 September 2021 04:20 WIB
Ilustrasi. (Foto: Shutterstock)
Share :

Mengalir saja, tidak perlu terlalu memaksakan diri untuk menjadi baik sesuai dengan yang diinginkan pasangan. Jadilah dirimu sendiri. 

Keuangan

Syukuri rezeki meskipun tampak kecil. Pergunakanlah uang yang kamu peroleh di hari ini dengan bijak, jangan boros! 

Kesehatan

Seimbangkan hidup dengan makanan sehat, olahraga teratur, dan tidur yang cukup. Sehat saat ini jadi investasi berharga di masa depan.

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya