Osek-osek Tongkol Kemangi
(Foto: deviirwantari/Instagram)
Bahan:
1 buah tongkol cue, potong-potong
5 kotak Tahu, potong-potong
5 sdm bubuk krimer larutkan dengan 500 ml air
10 cabe rawit utuh
1 ikat kemangi petikin daunnya
Minyak goreng secukupnya
1 sdt kaldu jamur
Garam dan gula secukupnya
Bumbu halus:
12 bawang merah
5 bawang putih
3 cabe kriting merah
3 cm kencur
2 cm trasi bakar
2 butir kemiri