Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

4 Tren Outfit Wanita Hijab 2026

Kurniasih Miftakhul Jannah , Jurnalis-Sabtu, 03 Januari 2026 |16:15 WIB
4 Tren Outfit Wanita Hijab 2026
4 Tren Outfit Wanita Hijab 2026 (Foto: doaindonesia)
A
A
A

JAKARTA - 4 tren outfit wanita hijab 2026 ini bisa menjadi romendasi buat kamu para hijabers. Tahun 2026 diprediksi akan menjadi babak baru yang sangat menarik bagi industri modest fashion Indonesia. 

Setelah beberapa tahun didominasi oleh gaya minimalis dan warna earth tone yang kalem, kini saatnya fashion hijab bergerak menuju gaya yang lebih ekspresif, berani bermain dengan volume, dan sangat mementingkan detail arsitektural.

Tren outfit hijab 2026 bukan hanya soal pakaian, tetapi tentang bagaimana Muslimah memancarkan kepercayaan diri melalui statement piece yang fungsional dan modis, demikian dilansir dari laman doaindonesia.

Outfit Hijab Kekinian 2026

1. The Oversized Vest & Wide Leg Trousers (Gaya Chic Kontemporer)

Setelan: Inner basic (kaos ribbed atau kemeja oversized) dipadukan dengan rompi panjang boxy (vest) berstruktur, dilengkapi celana wide leg berbahan tweed atau corduroy.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement