Seorang anak yang dulu ia dekap dipeluknya, kini menggenggam tangannya untuk berpamitan.
Bukan pergi keran menjauh tapi karena waktunya telah sampai untuk tumbuh. Ini bukan akhir perjalanan. ini adalah awal dari buah hati yang harus ia relakan walau tak ringan mengalir.
Sebuat restu ia berikan, tulus utus tanpa pamrih dan sebuah cinta yang menuntun tanpa syarat. Sebuah cinta tanpa syarat seorang ibu dan anak yang tak akan pernah berhenti sepanjang masa hingga selama-lamanya
Selamat menempuh hidup baru anakku, doaku akan selalu berjalan di sampingmu, dengan cinta yang tak pernah habis.
Postingan Anne, menuai komentar haru para follower:
Fransiscaadekp : Bikin terharu bundaaa.. pesannya nyampek banget ke hati apalagi yg dipost tentang bunda @maiaestiantyreal .. semoga sehat dan bahagia semuanya
Bernadettebetty: Gaunnya cantik banget, Bun...... Apalagi jika yg make sekelas Bunda Maya. Kelihatan lebih hidup dan elegant bangett...
Felice_era_siempre_dulce: terharu
Oktavianty.vivi.5 : Terharu Bun,krn sy sdh melewatinya 3x, tinggal yg bungsu.
(Rani Hardjanti)