Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Potret Cantik Zhao Lusi, Tampil Fresh bak Anak Sekolah

Grace Moniq Teresia , Jurnalis-Kamis, 05 Oktober 2023 |11:14 WIB
5 Potret Cantik Zhao Lusi, Tampil Fresh bak Anak Sekolah
Potret cantik Zhao Lusi. (Foto: Instagram)
A
A
A

LIMA potret cantik Zhao Lusi mencuri perhatian warganet. Permpuan akrab disapa

Rosy Zhao adalah artis dan penyanyi asal China yang namanya sedang hangat diperbincangkan.

Zhao Lusi memulai debut akting sejak 2017. Tidak hanya pintar, dia pun memiliki paras cantik dan imut.

Dia mulai dikenal oleh semua orang saat perannya di drama china Untouchable Lovers di 2018. Dari kesuksesan kariernya itu, dia berkesempatan menghadiri acara Bulgari Shanghai Exhibition pada tahun kemarin.

Zhao Lusi menggunakan fashion yang terkesan sederhana, tapi terlihat elegan.

Penasaran bagaimana potret paras cantik Zhao Lusi? Berikut kami rangkum dari laman Instagram beberapa potret cantik Zhao Lusi, Kamis (5/10/2023).

1. Dress hitam

Zhao

Zhao Lusi tampil cantik menggunakan dress mini berwarna hitam dan tas yang selaras. Tak lupa dia memakai topi kupluk juga memakai aksesoris seperti anting, gelang, hingga kacamata yang Ia pakai, ditambah lagi dengan memakai sepatu boots berwarna hitam. Oleh karena itu, membuat penampilan Zhao Lusi sungguh menawan.

2. Pose melamun

Zhao

Wajah imut Zhao tak terlalu membuat pengikutnya merasa gemas. Apalagi ketika dia berpose sambli melamun.

Rambut panjang yang diikat pun membuat kesan natural, ditambah dengan olesan tipis lipstick dengan balutan dress tanpa lengan berwarna putih.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement