Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Catat! 6 Makanan Ini Dilarang Disimpan di Kulkas

Chindy Aprilia , Jurnalis-Senin, 28 Agustus 2023 |15:00 WIB
Catat! 6 Makanan Ini Dilarang Disimpan di Kulkas
Makanan yang tak boleh disimpan di kulkas, (Foto: Freepik)
A
A
A

KULKAS tak dipungkiri sering menjadi tempat segala macam penyimpanan jenis makanan, agar lebih awet dan tahan lama saat ingin digunakan.

Nyatanya, ternyata tidak semua makanan boleh disimpan di dalam kulkas loh! Sebab, justru dengan penyimpanan di kulkas bisa memicu timbulnya beberapa faktor seperti pembusukan lebih cepat, penurunan kualitas gizi makanan yang terkandung, dan lain-lain.

Lantas apa saja makanan yang tak boleh disimpan di dalam kulkas? Mengutip Delish, Senin (28/8/2023), berikut daftarnya.

1. Daun kemangi: Ddealnya ditaruh di dalam suhu kamar suhu ruangan, dengan batang daun yang dibiarkan terendam dalam air, karena hal itu akan mencegah daun kemangi menjadi basah dan kecoklatan saat di lemari es.

 BACA JUGA:

2. Mentimun: Ternyata mentimun lebih baik tidak ditaruh ke dalam kulkas loh, karena jika mentimun dibiarkan disimpan di dalam kulkas, akan membuat mentimun jadi timbul bintik, layu, dan warna yang menguning. Cara terbaik agar mentimun tetap segar saat dikonsumsi adalah membungkusnya menggunakan plastik, untuk meminimalkan kelembapan dan sebisa mungkin untuk dikonsumsi dalam waktu dekat.

 

(Foto: 8Photo/Freepik) 

3. Terong: Sayuran ini dapat kehilangan rasanya jika ditaruh terlalu lama di dalam kulkas. Makanya, sebaiknya terong segera dikonsumsi untuk menjaga kualitas dari terong itu sendiri.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement