Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Tips Pilih Singkong yang Berkualitas, Mudah Banget!

Kiki Oktaliani , Jurnalis-Senin, 19 Juni 2023 |14:00 WIB
5 Tips Pilih Singkong yang Berkualitas, Mudah Banget!
Tips Memilih Singkong yang Berkualitas (Foto: Cleanplates)
A
A
A

TIPS untuk memilih singkong perlu diketahui bagi para ibu-ibu atau penggemar tanaman umbi-umbian satu ini.

Pengolahan singkong sangat populer di Indonesia, banyak sekali yang menggunakannya untuk diolah menjadi gorengan, kolak, lemet, dan berbagai olahan lainnya. Untuk mendapatkan cita rasa daging singkong yang enak, ada tips-tips khusus yang harus kamu ketahui untuk memiliki singkong dengan kualitas yang bagus.

Berikut adalah 5 tips memilih singkong yang bagus, dan bisa kamu coba terapkan saat membelinya!

1. Pilih Singkong dengan Kulit Ari yang Mudah Terkelupas

Tips Memilih Singkong

Pilihlah singkong dengan kulit bagian luar yang mengelupas, atau mudah untuk dikupas serta terlihat kulit ari bagian dalamnya yang berwarna merah muda atau ungu.

Jika warnanya demikian, dapat dipastikan bahwa singkong tersebut punya kualitas bagus. Namun, untuk warna kulit ari bagian dalam di sesuaikan lagi dengan jenis singkongnya.

2. Kedua Ujung Bagian Singkong Harus tertutup

Ketika kamu membeli singkong, pastikan kedua bagian ujungnya, akar dan batangnya masih dalam kondisi tertutup.

Singkong dengan ujung yang masih tertutup, dapat diolah untuk beberapa hari kedepan. Karena, jika bagian ujung tidak tetutup bagian dalamnya akan menghitam.

3. Perhatikan Warna Bagian Ujung Singkong yang Sudah dipotong

Ketika memotong bagian ujung singkong, pastikan bagian dagingnya berwarna putih bersih. Dimana hal itu menunjukkan bahwa singkong baru dicabut. Hindari adanya bintik hitam pada daging singkong.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement