Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Mengukur Nilai Kadar Normal Asam Urat, Kolesterol, Gula Darah pada Laki-laki dan Perempuan

Destriana Indria Pamungkas , Jurnalis-Selasa, 13 Juni 2023 |11:09 WIB
Mengukur Nilai Kadar Normal Asam Urat, Kolesterol, Gula Darah pada Laki-laki dan Perempuan
Ilustrasi (Foto: Medicalnewstoday)
A
A
A

2. Kolesterol

Selanjutnya adalah kadar kolesterol pada laki-laki dan perempuan yang biasanya berada di angka 125 - 200 mg/dL.

3. Gula darah

Terakhir adalah kadar gula darah yang normal pada laki-laki dan perempuan adalah kurang dari 126 mg/dL saat puasa dan minimal 60 mg/dL atau kurang dari 200 mg/dL saat tidak berpuasa.

Melalui pemeriksaan rutin kadar asam urat, kolesterol, dan gula darah, kita dapat mendapatkan informasi penting tentang kesehatan kita. Jika ditemukan hasil yang di luar kisaran normal, dapat diambil langkah-langkah untuk mengelola kondisi tersebut melalui perubahan gaya hidup, diet, olahraga, dan pengobatan yang mungkin diperlukan.

Pemeriksaan ini membantu dalam mencegah atau mengatasi masalah kesehatan yang lebih serius dan memungkinkan kita untuk mengambil tindakan sejak dini.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement