Pencinta Udang Masuk! Catat Resep Prawn Toast ala Jesselyn Lauwreen di Sini!
MNC Media
, Jurnalis-Sabtu, 07 Januari 2023 |15:36 WIB
Resep Udang Goreng.
Share
https://women.okezone.com/read/2023/01/07/298/2741959/pencinta-udang-masuk-catat-resep-prawn-toast-ala-jesselyn-lauwreen-di-sini
- Putih Telur
Cara Membuat:
1. Bersihkan udang, kemudian geprek lalu cincang hingga halus.
2. Campurkan udang dengan tepung tapioka, minyak wijen, garam, lada, dan putih telur. Aduk hingga tercampur rata.