Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

10 Buah yang Bagus untuk Maag, Enak dan Sehat!

Pradita Ananda , Jurnalis-Rabu, 21 Desember 2022 |20:00 WIB
10 Buah yang Bagus untuk Maag, Enak dan Sehat!
10 Buah yang Bagus untuk Maag, (Foto: Freepik)
A
A
A

Selain empat buah di atas, bisa juga makan buah yang lain seperti jeruk, nanas, acerola, dan markisa. Namun dengan catatan harus dimakan dengan hati-hati. Peneliti dalam penelitian tersebut, mendapati vitamin C yang terdapat di buah-buahan sitrus bersama dengan kandungan vitamin A dan mineral zinc dan selenium, sangat membantu penderita maag untuk pulih.


(10 Buah yang Bagus untuk Maag, Foto: Freepik)

Masih banyak beberapa sayuran dan buah lainnya, yang bisa dikonsumsi untuk menyokong kesehatan usus agar terjaga dengan baik.

(10 Buah yang Bagus untuk Maag, Foto: Freepik)

Seperti dilansir dari The Gut Authority yang ditulis oleh Dr. Mashner, sayuran seperti kembang kol, kol, lobak, wortel, brokoli, dan sayuran hijau semuanya membantu mencegah gejala yang memberatkan. Sedangkan, buah-buahan umum yang baik untuk menyembuhkan sakit maag adalah apel, blueberry, raspberry, blackberry, stroberi, ceri, dan paprika.

BACA JUGA:Obat ARV Bisa Sembuhkan Pengidap HIV secara Total? Ini Penjelasan Dokter! 

(Rizky Pradita Ananda)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement