Selama konferensi pers di Putrajaya hari ini, Khairy mengatakan, infeksi Covid-19 melonjak 16,5% menjadi 16.917 kasus antara 23 hingga 29 Oktober, dibandingkan dengan 14.250 kasus pada minggu sebelumnya.
Ini termasuk empat kasus Covid-19 akibat varian XBB. Varian XBB ini resisten terhadap vaksin dan antibodi dari infeksi sebelumnya. Jumlah pasien di rumah sakit per 100.000 orang juga melonjak 14%.
(Dyah Ratna Meta Novia)