Perluasan lahan parkir dari yang sebelumnya seluas 15.724 m2 menjadi 20.080 m2. Perluasan parkir untuk roda 4 dengan kapasitas 650 mobil dari sebelumnya 350 unit. Kemudian perluasan parkir untuk roda 2 dengan kapasitas 760 motor dari sebelumnya 734 unit.
Penambahan Toll Gate in dengan sistem manless untuk motor 1 toll gate dan 2 toll gate mobil dan penambahan 1 Toll Gate Out mobil pada area Terminal Kargo.
(Rizka Diputra)