SAMPAI saat ini penyakit Covid-19 kepercayaan tentang obat Covid-19 masih simpang siur. Bahkan ada banyak orang percaya jika bahan-bahan herbal tertentu bisa digunakan untuk mengobati Covid-19.
Sempat beredar unggahan soal ekstrak nanas bisa mengobati corona. Bahkan, postingan tersebut mencatut nama Ilmuwan Profesor David Morris.

Selain itu, juga terdapat narasi klaim bahwa ekstrak buah nanas (Bromelain) dapat menjadi obat virus corona. Dalam narasinya postingan tersebut juga mencatut seorang ilmuwan dari Australia mengatakan bormelain (ekstrak nanas) dapat melarutkan protein untuk mengobati virus corona.
Ilmuwan yang disebut dalam unggahan soal ekstrak nanas bisa mengobati corona itu adalah Profesor David Morris.