Pada Rubella, lesinya tidak berair dan bernanah seperti monkeypox," tambahnya.
Nah, bagaimana dengan flu Singapura? Penyakit ini memang lesinya bisa ada di telapak tangan, namun bentuk lesinya berbeda.
"Walau lesi pada flu Singapura bisa ada cairannya, tapi tidak menjadi keropeng seperti yang terjadi pada penyakit cacar monyet," tegas dr Dwi Lingga.
BACA JUGA:WHO Sebut Cacar Monyet Tantangan Berat, Ini Alasannya
BACA JUGA:Kasus Cacar Monyet Meroket Jadi 780, Penyebab Didominasi Akibat Hubungan Intim
(Rizky Pradita Ananda)