Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Duh! Harga Tiket Pesawat ke Aceh Selangit Bikin Masyarakat Menjerit

Antara , Jurnalis-Selasa, 12 April 2022 |02:03 WIB
Duh! Harga Tiket Pesawat ke Aceh Selangit Bikin Masyarakat Menjerit
Ilustrasi (Foto: Okezone.com)
A
A
A

Sedangkan penerbangan dari Aceh ke Sumatera Utara, harga jual tiket pesawat dengan penerbangan sekitar 55 menit hingga 60 menit tersebut, dijual dengan harga di atas Rp1 jutaan.

Menurut dia, kondisi mahalnya tiket pesawat dari dan tujuan ke Aceh sangat dikeluhkan oleh masyarakat dan pelaku usaha.

Selain memberatkan, mahalnya harga tiket pesawat ke daerah dengan julukan 'Serambi Makkah' tersebut telah menyebabkan investasi dan ekonomi masyarakat ikut terganggu

“Kami berharap pemerintah melalui Kemenhub RI agar segera menyikapi persoalan mahalnya tiket pesawat ke Aceh, sehingga iklim investasi dan ekonomi masyarakat tidak semakin terpuruk,” tandasnya.

(Rizka Diputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement