Unggahannya itu memicu beragam komentar dari warganet. Banyak di antaranya memiliki cerita horor sendiri dari hari-hari mereka bekerja di sektor perhotelan.
“Sebagai auditor malam untuk hotel yang sangat populer, dia mengatakan yang sebenarnya. Tetap pada makanan kemasan," kata salah seorang warganet.
“Aku menunggu di hotel dan Anda benar!," tulis yang lain.
(Rizka Diputra)