Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Ini 7 Desa Wisata Andalan Konawe Kepulauan

Antara , Jurnalis-Jum'at, 16 April 2021 |02:00 WIB
Ini 7 Desa Wisata Andalan Konawe Kepulauan
Berenang di Pantai Kampa, Konawe Kepulauan, Sulawesi Tenggara (Antara)
A
A
A

Desa Labeau, dan Desa Tumburano Kecamatan Wawonii Utara, Desa Watu Ondo Kecamatan Wawonii Timur Laut.

Desa Tekonea Kecamatan Wawonii Timur, serta Desa Mosolo Kecamatan Wawonii Tenggara.

Penetapan desa wisata bertujuan memaksimalkan pembangunan sektor wisata dengan melibatkan segenap pemangku kepentingan.

“Tahun 2021 ditetapkan tujuh desa wisata potensial dan terbuka peluang masih bertambah jumlah desa pemikik destinasi wisata di masa mendatang,” katanya.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement