Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Bertolak ke Manado, Sandiaga Uno Tinjau Destinasi Wisata Super Prioritas Likupang

Dewi Kania , Jurnalis-Jum'at, 05 Maret 2021 |10:30 WIB
Bertolak ke Manado, Sandiaga Uno Tinjau Destinasi Wisata Super Prioritas Likupang
Menparekraf RI, Sandiaga Salahuddin Uno saat tiba di Bandara Sam Ratulangi, Manado untuk selanjutnya meninjau destinasi super prioritas Likupang (Foto: Instagram/@sandiuno)
A
A
A

Selain memiliki pasir putih yang bersih. Pulau Lihaga juga punya alam bawah laut yang menarik untuk dijelajahi. Tak perlu jauh-jauh, menyelam atau snorkeling di dekat pantai saja sudah tampak ikan-ikan cantik berenang dengan bebasnya. Setelah puas, Anda bisa bergeser sedikit ke Pulau Gangga yang menyuguhkan pemandangan biota laut dan terumbu karang yang memesona.

Selain itu adapula Pantai Pulisan yang memiliki tiga bagian pantai yang dipisahkan oleh tebing batu yang menjorok ke laut. Area paling favorit di Pulisan ini adalah gua di dekat pantainya. Sejaitnya, ini hanya sebuah tebing batu yang berbentuk menyerupai gua, dan bersentuhan langsung dengan laut.

Untuk masuk ke area pantai, pengunjung akan dipatok tarif dana pengembangan desa senilai Rp5.000. Bagi yang ingin memompa adrenalin, bisa menikmati banana boat, dengan biaya sewa Rp25.000 saja per orangnya.

(Rizka Diputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement