Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Ibu Hamil Boleh Pakai Skincare?

Dimas Andhika Fikri , Jurnalis-Rabu, 30 Desember 2020 |18:30 WIB
Ibu Hamil Boleh Pakai Skincare?
Ibu hamil (Foto: Hindustan Times)
A
A
A

Syarat berikutnya adalah, Anda harus memastikan skincare yang digunakanan sudah memenuhi segala aturan dari Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM), yang tentu sudah melewati fase uji klinis.

Anda tak disarankan memakai produk yang belum teregistrasi oleh BPOM, karena standar ini memberikan garansi keamanan untuk kulit dalam jangka panjang.

“Sebaiknya, kalau ingin menggunakan produk-produk skincare di luar itu pertama kita harus cek dulu, dia sudah ada sertifikasinya atau belum. Nomor regristasi BPOM-nya sudah tercantum apa belum. Jadi kalau sudah ada register dari BPOM, itu berarti semua itu sudah aman. Jadi memang sudah melewati fase uji klinis dan uji cobanya di laboratorium yang sudah standar dari BPOM. Itu berarti sudah aman,” sambungnya.

Salah satu kandungan kimia berbahaya pada produk perawatan kulit adalah merkuri, yang secara jangka pendek membuat kulit cepat memutih dan lebih glowing, yang ternyata itu merusak komposisi kulit dengan sangat berbahaya.

“Produk yang ada kandungan merkurinya itu sudah pasti tidak akan lewat registrasi BPOM. Karena dari BPOM sendiri itu ketat banget. Bahkan dari produk-produk yang dari luar saja itu tidak semua itu bisa di-BPOM-kan. Jadi kalau ada registrasi BPOM-nya semuanya sudah pasti aman,” kata Dokter Diah.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement