Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Cara Stretching Setiap Bangun Tidur agar Punggung Tetap Rileks

Novie Fauziah , Jurnalis-Selasa, 13 Oktober 2020 |08:59 WIB
Cara <i>Stretching</i> Setiap Bangun Tidur agar Punggung Tetap Rileks
Ilustrasi (Foto: Menshealth)
A
A
A

Kemudian, angkat bokong perlahan, sampai terasa kencang dan paha bagian atas terasa teregang, coba turunkan punggung bagian atas. Punggung bagian tengah, dan letakan bokong rileks.

Dilanjutkan kedua tangan lurus ke atas, berjejer dengan bahu, tekan low back angkat bokong lagi. Tahan.

Tumpuan ada di selain tumit dan bagian atas dekat bahu. "Pertahankan, turunkan dari punggung bagian atas, tengah, bawah and rileks," ujar Toto.

"Sekarang buka tangan ke arah luar. Angkat posisi kedua kaki, ayun samping kanan dan kiri kedua kaki Anda. Jagaowerback tetap rileks. Jika ingin menambah level kaki agak lurus," tambahnya.

Setelah cukup, turunkan kedua kaki. Sekarang miringkan badan, dan wake up.

Kemudian ubah posisi menjadi merangkak, lalu dorong perut ke dalam. Pastikan fokus di low back. Rileks luruskan punggung, tundukan, buang nafas dorong lagi.

"Lutut agak sedikit dibuka, jari rapatkan, dorong bokong ke arah tumit. Luruskan posisi tangan, pusatkan perut di bagian paha, pertahankan, dorong, tarik dan buang nafas," katanya.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement