Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

9 Mitos dan Fakta Virus Korona Wuhan yang Harus Kamu Tahu

Nur Fadila Wahyuni , Jurnalis-Rabu, 05 Februari 2020 |10:33 WIB
9 Mitos dan Fakta Virus Korona Wuhan yang Harus Kamu Tahu
Ilustrasi. (Foto: Shutterstock)
A
A
A

Mitos: hewan peliharaan dapat menyebarkan virus Korona

Fakta: sampai saat ini, tidak ada bukti bahwa hewan di rumah dapat menyebabkan infeksi. Namun, cuci tanganlah setelah kontak fisik dengan hewan.

Mitos: jika terinfeksi akan seperti zombie

Fakta: virus Korona tidak membuat orang seperti zombie.

Mitos: virus Korona bisa menyebar melalu barang impor

Fakta: tidak ada bukti bahwa Korona dapat ditularkan melalui barang.

(Martin Bagya Kertiyasa)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement