Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Resolusi Tahun Baru 2020 Menurunkan Berat Badan, Ikuti 10 Tips Ini

Annisa Ratna Setiawati , Jurnalis-Selasa, 31 Desember 2019 |14:18 WIB
Resolusi Tahun Baru 2020 Menurunkan Berat Badan, Ikuti 10 Tips Ini
Ilustrasi (Foto : Verywell)
A
A
A

3. Lebih banyak konsumsi makanan sehat

Beberapa orang saat ini mulai mengakui manfaat mengonsumsi makanan yang lebih sehat seperti buah-buahan, sayuran, beras merah, bahkan bahan baku lainnya yang tidak diproses. Namun, dengan catatan tidak mengonsumsinya secara berlebihan. Hal ini juga dapat membuat anda lebih rileks serta meningkatkan suasana hati.

4. Beri diri Anda izin untuk memakan kue

Evelyn Tribole, ahli diet menyarankan untuk membeli kue atau makanan yang dianggap terlarang saat menurunkan berat badan. Karena ketika Anda membatasi makanan, biasanya akan menginginkannya lebih banyak.

Makan Kue

5. Fokus pada makanan saat makan

Heidi Schauster, ahli gizi terdaftar, mengungkapkan di situsnya bahwa dia merekomendasikan untuk tidak menjadikan penurunan berat badan sebagai tujuan utama. Dia menyarankan untuk fokus lebih menikmati makanan di setiap gigitan, tidak sembari nonton televisi atau bermain game. Tujuannya adalah agar Anda menyadari sudah berapa banyak makanan yang masuk ke mulut.

6. Makan ketika lapar, berhentilah sebelum kenyang

Meskipun filosofi ini bukan sesuatu yang baru, namun hal itu memang baik untuk diterapkan. Ketika Anda sudah melakukan hal ini, Anda bisa menilai, apakah kamu memang lapar atau hanya menginginkannya saja karena ada di depan mata.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement