Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kratom, Tumbuhan Herbal asal Indonesia yang Jadi Narkoba di Amerika

Tiara Putri , Jurnalis-Rabu, 09 Oktober 2019 |10:06 WIB
Kratom, Tumbuhan Herbal asal Indonesia yang Jadi Narkoba di Amerika
Kratom. (Foto: AFP)
A
A
A

Berdasarkan data American Kratom Association, ada sekira 15,6 juta pengguna kratom di AS pada bulan Juni lalu. Ditambah lagi, ada seorang penduduk Florida yang ditangkap bulan karena menyalahgunakan kratom.

Dia diduga membuat lelaki cacat yang ia rawat meninggal karena kepanasan dalam minivan. Pria itu juga tertidur di rumahnya setelah menelan dua paket bubuk kratom.

(Martin Bagya Kertiyasa)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement