Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Ini Tampilan Gaun Pengantin Sophie Turner, Cantik dan Mewah

Pradita Ananda , Jurnalis-Kamis, 04 Juli 2019 |16:25 WIB
Ini Tampilan Gaun Pengantin Sophie Turner, Cantik dan Mewah
Sophie Turner dan Joe Jonas (Foto: sophiet/Instagram)
A
A
A

Tidak hanya rona bahagia dari Sophie dan Joe saja yang terlihat dalam foto ini. Di kesempatan yang sama, melalui foto ini juga bisa terlihat jelas tampilan visual gaun pengantin Sophie yang cantik dan mewah. Gaun pengantin Sophie hadir dengan siluet A-line dan berpotongan dada rendah, bermodel lengan panjang. Dilengkapi dengan veil putih tersemat di kepalanya.

 Pengantin

Salah satu gaun pengantin keluaran rumah mode mewah kenamaan dunia, Louis Vuitton yang digawangi oleh creative director Nicolas Ghesquière. Demikian seperti dilansir Harpersbazaar, Kamis (4/7/2019).

(Utami Evi Riyani)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement