Liburan santai
Manohara terlihat sedang menikmati liburannya di luar negeri, yaitu di salah satu kawasan yang berada di negeri Jepang ini. Berbeda dengan baju yang digunakan pada foto sebelumnya.
Di postingan ini Manohara menggunakan pakaian pergi yang terlihat sangat santai, dia menggunakan kaos hitam yang berlengan sampai siku, dipadukan dengan celana jeans berwarna biru muda dan juga jaket berwarna merah yang di ikatkan pada pinggangnya. Untuk alas kakinya dia menggunakan sepatu sneakers berwarna putih. Dia juga menggunakan aksesoris ikat pinggang berwarna hitam.
