BANYAK orang yang masih beranggapan kalau orang yang pakai tato itu tandanya sangar, anarkis atau terkesan rebel jika memakainya. Padahal, bagi banyak orang tato adalah salah satu bentuk seni.
Sekarang saja, bukan hanya kaum Adam, kaum Hawa sudah banyak yang menggambar tubuhnya dengan tato. Karena seni tidak bisa dibatasi, maka pemakainya pun bisa pria ataupun wanita.
Di Indonesia, tak hanya artis pria yang memiliki tato di tubuhnya. Beberapa artis wanita pun seolah tak mau ketinggalan untuk memiliki tubuh yang dihiasi oleh satu atau beberapa tato. Bahkan ada yang berani memiliki tato di area sensitif.
Baca Juga: Jangan Tertukar, Ini Loh Bedanya Magic Jar, Magic Com dan Rice Cooker
