3.Tampil keren saat memasak
Bukan Arap jika tidak bisa tampil memberikan kejutan kepada para pengikutnya. Terlihat dalam sebuah foto menampilkan dirinya sedang memasak sesuatu dengan api yang membumbung tinggi. Ia terlihat mengenakan kemeja batik lengan jangkis dipadankan dengan celana jeans hitam lengkap dengan topi berwarna gelap.
