Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Cara Membuat Anak Tidur Tepat Waktu

Tiara Putri , Jurnalis-Selasa, 02 Oktober 2018 |21:15 WIB
5 Cara Membuat Anak Tidur Tepat Waktu
Ilustrasi (Foto: Shutterstock)
A
A
A

4. Perhatikan jenis makanan yang dikonsumsi

Anak-anak tidak disarankan untuk mengonsumsi camilan manis sebelum tidur karena dapat menyebabkan lonjakan energi secara tiba-tiba. Begitu juga dengan konsumsi keju karena dapat mendatangkan mimpi buruk. Sebagai pilihan, 45 menit sebelum tidur anak-anak bisa mengonsumsi roti panggang gandum, apel, atau biskuit.

5. Pastikan tempat tidur nyaman

Kenyamanan adalah faktor utama anak bisa tidur dengan nyenyak. Anak-anak pada umumnya membutuhkan jenis kasur yang kuat untuk tidur karena tubuh masih dalam masa pertumbuhan. Selain kasur yang nyaman, ketebalan selimut yang digunakan jug perlu menjadi perlahan. Anak biasanya kurang nyaman menggunakan selimut yang tebal.

(Utami Evi Riyani)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement