Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

SELAMAT HARI KARTINI: 3 Wanita Inspiratif Pejuang Kesehatan Masyarakat

Helmi Ade Saputra , Jurnalis-Minggu, 23 April 2017 |18:10 WIB
SELAMAT HARI KARTINI: 3 Wanita Inspiratif Pejuang Kesehatan Masyarakat
Kartini masa kini dunia kesehatan
A
A
A

Setelah sempat mengikuti konselor menyusui pada awal 2007 oleh Sentra Laktasi Indonesia, Mia mulai membantu sahabat dan kerabat yang kesulitan menyusui. Pengetahuannya kemudian ia bagikan ke berbagai milis, sampai pada akhirnya ia memutuskan mendirikan AIMI tepat pada 21 April 2007.

Perjalanan bersama AIMI juga tidak mudah. Banyak yang meragukan usaha para ibu yang menjadi anggota organisasi tersebut dan menyepelekan pentingnya perjuangan mengawal hak-hak perempuan dan anak dengan ASI. Namun, Mia yang menjuluki dirinya sebagai “Lactivist” ini terus pantang menyerah dalam mengedukasi perempuan untuk memperjuangkan hak menyusui mereka.

Nova Riyanti Yusuf (Noriyu)

Berhasil menggolkan undang-undang kesehatan jiwa di Indonesia, membuat wanita yang dikenal dengan nama Noriyu ini pantas disebut pejuang wanita. Hasratnya untuk memihak hak-hak para penyandang gangguan mental membuatnya rela terjun ke dunia politik sebagai anggota DPR.

Sumber foto: Helmi/Okezone

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement